![]() |
Madu Pegagan (ginkgobiloba) BRC |
Madu Pegagan merupakan perpaduan madu berkualitas dengan
ekstrak pegagan (Centella Asiatica) dan tambahan ekstrak ginkgobiloba, herbal
ini sudah dikenal banyak manfaatnya untuk kesehatan manusia. Mengandung
berbagai senyawa yang berkhasiat seperti triterpenoids, karotinoids, juga
vitamin.
Secara tradisional dipergunakan untuk:
- Memperbaiki sistem pencernaan
- Meningkatkan daya tahan tubuh
- Meningkatkan kecerdasan otak
- Meningkatkan daya ingat dan mencegah kepikunan dini
- melancarkan peredaran darah
- Menstabilkan tekanan darah
- Mencegah dari penyakit struk
- Melancarkan BAB
- Melancarkan pengeluaran air seni
- Membuang toksin dalam darah.
- Suplemen kesehatan bagi segala usia.
- Mengatasi demam
0 komentar:
Posting Komentar